Cara Bikin Konten Belajar yang Menarik
SURABAYA, PEWARTAPOS.COM- Perkembangan teknologi mengharuskan Guru beradaptasi agar bisa selaras membangun komunikasi dengan orang tua dan siswa di era digital. Guru juga dapat mengajak seluruh pihak untuk tetap mempertimbangkan aspek sosial dan emosional dari masing-masing pihak dalam berkomunikasi secara digital.
Karena itu Gerakan Nasional Literasi Digital 2022 Jawa Timur menggelar Webinar “CARA BIKIN KONTEN BELAJAR YANG MENARIK” yang berlangsung selama 2 Jam ini dilakukan pada hari Senin, 27 Juni 2022, Pukul 09.00-11.00. Yuk daftar sekarang
Kegiatan “Makin Cakap Digital” yang diprakarsai Kominfo dengan Siber Kreasi dengan menghadirkan Pembicara pemandu kompeten di bidangnya sebagaimana tertera di foto leaflet diatas.
Bagi kalian yang ingin menambah ilmu literasi digital lebih luas lagi, ikutan join yuk webinar literasi digital, yang mengikuti acara webinar literasi digital mengisi registrasi daftar hadir dan post test yang akan diinfokan Ketika acara berlangsung akan mendapatkan E-Sertifikat dan Doorprize bagi yang beruntung.(*)